Di zaman yang serba digital saat ini, semua orang dapat berkarya secara bebas dan juga berpartisipasi dalam menyongsong kemajuan teknologi. Selain itu, kebebasan berekspresi yang dapat dituangkan melalui blog atau wordpress juga dapat menghasilkan pundi-pundi uang yang cukup menggiurkan apabila dikelola secara benar.
Bagi Anda yang saat ini sedang berimajinasi dan ingin dituangkan dalam sebuah tulisan, membuat blog merupakan salah satu solusi bagi Anda. Selain bisa mengeksplorasi imajinasi dengan tulisan, Anda juga dapat mengasah kemampuan menulis.
Salah satu platform yang dapat digunakan untuk membuat sebuah blog yaitu blogspot. Blogspot sendiri apabila dikelola secara benar juga akan mendatangkan keuntungan.
Tidak memandang yang sudah berpengalaman atau pemula, blogspot sama-sama menghasilkan pundi rupiah. Apalagi cara membuat blogspot pun cukup mudah sehingga tidak menutup kemungkinan untuk siapapun yang ingin mencoba memiliki blog pribadi.
Anda dapat membuat dan mengelola blog Anda sendiri dengan Blogger.
Membuat blog
- Di sebelah kiri, klik Panah bawah .
- Klik Blog baru.
- Masukkan nama blog.
- Klik Berikutnya.
- Pilih URL atau alamat blog.
- Klik Simpan.
Mengelola blog
- Anda dapat mengelola siapa saja yang boleh mengedit dan membaca blog Anda. Pelajari cara mengontrol akses ke blog.
- Anda dapat memilih tampilan blog sesuai keinginan Anda. Pelajari cara mengubah desain blog.
- Chrome
- Firefox
- Safari
- MS Edge